
PCI DSS Compliance Bersama Horangi
PCI DSS Compliance Bersama Horangi
Standar Keamanan Data Industri Kartu Pembayaran (Payment Card Industry Data Security Standard/PCI DSS) adalah standar InfoSec untuk organisasi yang mengelola pembayaran kartu kredit dari skema kartu utama. Dikelola oleh Dewan Standar Keamanan PCI, kepatuhan PCI DSS akan membuktikan bahwa organisasi Anda terus menerus memenuhi kontrol keamanan yang ketat seputar data pemegang kartu untuk mengurangi penipuan kartu kredit.
Sertifikasi Kami
Sertifikasi Kami
Horangi telah memegang sertifikasi Qualified Security Assesor (QSA) dan ISO 27001 Lead Auditor. Konsultan Horangi berpengalaman dalam kerangka kerja internasional, seperti NIST, CIS, dan SOC 2. Keahlian kami mencakup penilaian kesenjangan (gap assessment) terhadap standar PCI DSS dan penerapan kebijakan keamanan informasi yang membantu perusahaan Anda mendapatkan sertifikasi PCI DSS.











Layanan PCI-DSS dari Horangi Meliputi
Layanan PCI-DSS dari Horangi Meliputi
- Annual Penetration Testing
- Risk Assessments
- Third-Party Vendor Security Assessments
- Policy and Process Development
- Questionnaire (SAQ) Preparation and Review
- PCI DSS Controls Gap Assessment
- Network Segmentation Designs
- Remediation Assistance
- Business Continuity Planning
Punya Pertanyaan?
Punya Pertanyaan?
Kontak pakar keamanan siber Horangi sekarang jika Anda memerlukan informasi lebih lanjut tentang PCI DSS Compliance.
Manfaat keamanan lainnya dari Program PCI DSS Compliance Horangi.
Manfaat keamanan lainnya dari Program PCI DSS Compliance Horangi.
- Kami membantu Anda mengembangkan program keamanan yang komprehensif dan holistik, dengan kemampuan keamanan di incident response, endpoint security, access, dan data management
- Kami meninjau kerangka kerja kontrol yang ada di organisasi Anda dengan simulasi serangan dan wawancara terhadap seluruh pemangku kepentingan
- Kami mengembangkan dan menyempurnakan kebijakan yang disesuaikan dengan kebutuhan untuk mengelola risiko data unik dalam sistem dan lingkungan yang dioperasikan oleh organisasi Anda
- Horangi menggabungkan pengalaman dalam Tata Kelola, Risiko, dan Kepatuhan ditambah pengalaman OffSec di banyak industri (misalnya cryptocurrency, fintech, ritel, dan asuransi)

Kisah Sukses Klien Horangi
Kisah Sukses Klien Horangi
Tiket.com, platform pemesanan tiket penerbangan dan hotel di Indonesia, perlu mempertahankan standar cyber security pada level tertinggi sebagai penyedia layanan pembayaran di industrinya.
Horangi membantu tiket.com mencapai dan memelihara sertifikasi PCI-DSS serta ISO 27001, serta meningkatkan kemampuan keamanan mereka.
